Panduan Mengirim File ke Google Drive Panitia Lewat HP

Panduan Mengirim File ke Google Drive Panitia 

Panduan

1. Siapkan file/video lomba yang sudah dibuat.
2. Masuk ke halaman blog panitia, lalu pilih antara lomba yang ingin di upload (misal lomba puisi anak).
3. Kemudian, klik link Google Drive yang telah disediakan oleh panitia.
4. Lalu, pilih salah satu akun Google anda.
5. Selanjutnya, anda sudah masuk di Google Drive panitia, di pojok kanan bawah ada simbol (+) yaitu            untuk mengupload file yang sudah anda buat.
6. Klik tombol (+) , kemudian pilih Upload.
7. Kemudian pilih file/video lomba untuk dikirim. Pastikan format nama file sesuai dengan jenis lomba.
8. Ketika sudah di upload tunggu beberapa saat pengiriman.
9. Selesai. File/video lomba anda sudah berhasil panitia simpan untuk di proses penjurian.

Comments

Popular Posts